Sirup Rambutan
Sirup adalah sejenis minuman ringan berupa larutan
kental dengan cita rasa beraneka ragam. Berbeda dengan sari buah, sirup
penggunaannya tidak langsung diminum tetapi harus diencerkan terlebih
dahulu. Pengenceran diperlukan karena kandungan gulanya tinggi.
Definisi sirup yang lain adalah cairan yang diperoleh dari pengepresan daging
buah dan dilanjutkan dengan proses pemekatan, baik dengan cara pendidihan
biasa maupun cara lain seperti penguapan vakum.
Bahan-bahan yang diperlukan dan cara pembuatan sirup
rambutan, yaitu : Buah rambutan, Gula pasir, Bahan pengawet (nat. benzoate
dan kalium sorbat), Bahan penstabil (carboxy methyl cellulose/CMC dan
karagenan), Asam sitrat, Air matang, dan Kemasan. Gula pasir yang digunakan
disarankan sebanyak 1 kg/liter sari buah.
Cara pembuatan sirup rambutan, yaitu :
|
Senin, 18 April 2016
Sirup Rambutan - Deba Deri Group
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar